SIM Keliling di Kota Depok, Jumat 7 Februari 2025

YAD
Perpanjang SIM

Adainfo.id –  Layanan SIM keliling Polrestro Kota Depok akan beroperasi di tiga lokasi pada hari Jumat, 7 Februari 2025.

  1. Cimanggis Square, Jl Raya Bogor, Cimanggis, Kota DepokWaktu Operasional: 08.00 – 15.00 WIB
  2. Trans Studio Mall Cibubur, Jl Raya TransyogiWaktu Operasional: 08.00 – 15.00 WIB
  3. Gerai SIM Mal Depok Town Square, Jl Margonda RayaWaktu Operasional: 10.00 – 16.30 WIB

Layanan ini disediakan untuk memudahkan masyarakat Kota Depok yang ingin memperpanjang masa berlaku Surat Izin Mengemudi mereka.

Antrean di layanan ini biasanya lebih sedikit dibandingkan di kantor Satpas SIM Polrestro Kota Depok.

Masyarakat dapat memilih lokasi layanan tersebut yang paling dekat dengan tempat tinggal mereka.

Selain itu, perpanjangan surat izin  mengemudi  juga dapat dilakukan secara online melalui aplikasi Digital Korlantas Polri yang dapat diunduh di smartphone.

Jangan sampai terlambat untuk memperpanjang masa berlaku SIM Anda.

Segera manfaatkan layanan ini di Kota Depok pada hari ini, Jumat 7 Februari 2025.

BSP GROUP

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *